Bagi saya yang mempunyai usaha mencetak foto mereset printer menjadi hal yang wajar. Karena banyaknya cetakan yang harus di cetak.
Untuk itu saya ingin berbagi informasi kepada anda bagaimana cara untuk mereset Printer, terutama printer Epson C90 yang biasa saya gunakan untuk mencetak foto sekarang ini.
langkah Pertama Download filenya di bawah ini
lalu ikuti perintah di bawah ini:
- Printer On
· Cek di file properties tanggal modified AdjProg
· Jalankan file Date cracker dulu untuk merubah tanggal sesuai tanggal modified AdjProg.
· Rubah tanggal sekarang ke tanggal modified AdjProg
· Jalankan Adjustment Program
· Pilih Accept
· Pilih Particular adjustment mode
· Pilih "Waste ink pad counter - OK
· Klik "Initialization"
· Matikan Printer dan hidupkan lagi.