Modul Bina Sarana Informatika (BSI) Teknik Komputer

Bagi teman-teman yang kesulitan mencari slide / modul Bina Sarana Informatika (BSI), khususnya untuk anak jurusan Teknik Komputer. Disini saya akan menshare modul BSI Teknik Komputer dari semester 1-6.
Slide / Modul BSI Teknik Komputer ini adalah modul tahun 2009. Mungkin saat ini ada sedikit perubahan dalam hal materi di dalamnya. Tapi saya yakin tidak akan berbeda jauh dengan modul sekarang ini.
Semoga Bermanfaat untuk para mahasiswa/i dan para alumni BSI seperti saya ini untuk mengingat dan mempelajari kembali materi kuliah dulu..
^.^  Silakan di Download Aja


Modul Teknik Komputer Semester 1:


  1. PTI
  2. PPN
  3. Teori Rangkaian Listrik
  4. Logika dan Algoritma
  5. Peralatan Elekronika


Modul Teknik Komputer Semester 2:
  1. Bahasa Inggris 1
  2. Charakter Building
  3. Elektronika Dasar
  4. Kewirausahaan
  5. Metode Pemeliharaan
  6. Praktek Pemprograman Pascal
  7. Rangkaian Digital


Modul Teknik Komputer Semester 3:
  1. Bahasa Rakitan
  2. Jaringan Komputer
  3. Komunikasi data
  4. Lab. Teknik 1 (elektronika)
  5. Mikroprosesor
  6. Statistik Diskriptif
  7. Web Programing (PHP)


Modul Teknik Komputer Semester 4:
  1. Linux 1
  2. Medote Penelitian
  3. Arsitektur Komputer
  4. Lab. Teknik 2 (Jaringan Komputer)
  5. Statistik Probabilitas
  6. Troubleshooting
  7. Mikro Elektronika


Modul Teknik Komputer Semester 5:
  1. Linux 2 (Jaringan Komputer)
  2. Visual Basic 6.0
  3. Sistem Operasi
  4. Interfacing
  5. Agama Islam
  6. Pemprograman Terstruktur
  7. KKP


Modul Teknik Komputer Semester 6:
  1. C++
  2. Pengantar Kecerdasan Buatan
  3. E Commerce
  4. Keamanan Jaringan Komputer
  5. Pemprograman Delpi
  6. Tugas Akhir